spot_img
8.1 C
London
spot_img

Arsip Bulanan: Februari, 2022

Kasus Covid-19 Meningkat, Keterisian Kamar Tidur Pasien di Paser Capai 65 Persen

MNEWSKALTIM.COM, PASER - Tingkat keterisian kamar tidur pasien Covid-19 atau BED occupancy rate (BOR) di Rumah Sakit Panglima Sebaya, Kabupaten Paser, telah mencapai 65 persen. "BOR RS P Sebaya untuk pasien Covid-19 hingga 24 Februari 2022 mencapai 65%. Idealnya dianggap...

Calon Paskibraka Kaltim 2022 Lalui Seleksi Ketat, Langsung Dinilai Tim Provinsi

MNEWSKALTIM.COM, SAMARINDA - Setelah sempat terhenti dua tahun akibat pandemi Covid-19, Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kaltim kembali menggelar seleksi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) 2022. Namun ada proses seleksi yang berbeda dibandingkan seleksi tahun-tahun sebelumnya. Apabila sebelumnya seleksi Paskibraka...

Jangan lewatkan! Malam ini Bedah Satu Tahun Kepemimpinan Fahmi-Masitah bersama PWI Paser

MNEWSKALTIM.COM, PASER - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Perwakilan Kabupaten Paser malam ini Sabtu (26/2/2022) akan menggelar talkshow dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional (HPN) 2022. Talkshow yang bertajuk "Refleksi Satu tahun kepemimpinan Bupati Paser Fahmi Fadli dan Wakil Bupati Paser...

Gempa Magnitudo 6,1 Guncang Sejumlah Wilayah Sumatera Barat

MNEWSKALTIM.COM, SUMATERA BARAT - Guncangan kuat gempa dirasakan masyarakat di sejumlah wilayah Sumatra Barat pada Jumat pagi (25/2). Parameter gempa yang terjadi bermagnitudo (M)6,1 dan berlangsung pada pukul 08.39 WIB. Plt. Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul...

Jokowi : Kepala Otorita IKN Nusantara dari Non Partai

MNEWSKALTIM.COM, JAKARTA - Presiden Joko Widodo mengatakan bahwa Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) akan segera diumumkan dalam waktu dekat. Jokowi juga memastikan bahwa Kepala Otorita IKN akan dijabat oleh seseorang dari kalangan non-partai politik. “Non-partai,” ucap Presiden Jokowi saat...

Gebyar Vaksinasi di Paser Berhadiah Sepeda Motor dan Emas

MNEWSKALTIM.COM, PASER - Gebyar vaksinasi massal Covid-19 bagi warga Kabupaten Paser digelar selama lima hari sejak Rabu (23/2/2022) hingga Sabtu (26/2/2022) mendatang. Vaksinasi massal yang berlangsung di GOR Sadurengas, Kecamatan Tanah Grogot itu  menyediakan ratusan hadiah undian bagi calon penerima...
spot_img

latest articles